Aplikasi Tech & AI

IndiHome Rilis Paket Gamer dengan Kecepatan Simetris 1:1

BagusTech – Telkomsel resmi meluncurkan IndiHome Gamer, paket internet rumah yang dirancang khusus untuk memenuhi kebutuhan komunitas gamer di Indonesia. Melalui paket ini, Telkomsel menghadirkan kecepatan unggah dan unduh simetris atau full 1:1 speed, yang ditujukan untuk memberikan koneksi lebih stabil saat bermain gim daring, melakukan streaming, maupun berkompetisi secara online. Peluncuran IndiHome Gamer menandai […]

FinTech & App Tech & AI

Festival Nyasar ke Dimensi Facebook Hadirkan Pengalaman Seru

BagusTech – Facebook menghidupkan akhir pekan anak muda Jakarta lewat festival “Nyasar ke Dimensi Facebook” yang berlangsung pada 28-30 November 2025 di Piazza, Gandaria City. Selama tiga hari, pengunjung memasuki ruang penuh warna yang menggabungkan kreativitas, horor, komedi, dan teknologi dalam satu pengalaman yang mengalir dan mudah dinikmati. Baca Juga Dunia Nyasar ke Dimensi Facebook […]

Tech & AI

MediaTek Berhasil Uji Coba NR‑NTN 5G‑Advanced Rel‑19

BagusTech – MediaTek kembali membuktikan posisinya sebagai pionir teknologi komunikasi global. Bersama European Space Agency (ESA), Eutelsat, Airbus, SHARP, ITRI, dan Rohde & Schwarz, MediaTek sukses menguji coba teknologi NR‑NTN 5G‑Advanced (3GPP Release 19) pertama di dunia melalui satelit OneWeb di orbit rendah (LEO). Uji coba yang dilakukan di pusat riset ESA‑ESTEC, Belanda, menjadi bukti […]